Suara.com - Mantan Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam), Mahfud MD, menanggapi dugaan kasus korupsi tata kelola minyak mentah dan produk kilang PT Pertamina 2018-2023 dengan sebuah guyon.
Guru Besar Universitas Islam Indonesia (UII) itu mulanya berseloroh bahwa menjelang bulan Ramadan banyak rekan-rekannya yang meminta diajari bacaan doa.
"Humor Ramadhan. Menjelang Ramadhan banyak kawan yang ngirim pesan untuk diajari bacaan doa. Ada yang minta diajari doa berbuka, doa bersahur, doa iktikaf, doa tarawih, doa bayar zakat, dan lain-lain," cuitnya pada Jumat (28/2/2025).
Kemudian, ada yang bikin Mahfud tergelitik karena kiriman doa masuk pom bensin.
"Tapi ada yang iseng mengirim doa saat masuk pom bensin, agar saat beli Pertamax tidak diganti Pertalite."
Menghilangkan rasa penasaran, Mantan hakim Mahkamah Konstitusi (MK) itu pun membagikan bacaan doa saat mamasuki SPBU Pertamina. Doa tersebut dibuat oleh pria bernama Rosidi Bahri. i.
'Ya Allah tunjukkan kepada kami yang Pertamax itu Pertamax dan kuatkan kami untuk membelinya; Tunjukkan pula yang Pertalite itu Pertalite dan kuatkan kami untuk tak tertipu oleh pengoplosannya," demikian bunyi doanya.
Cuitan Mahfud MD pun menuai beragam reaksi dari warganet. Beberapa turut memanjatkan doa, tetapi ada pula yang mengkritik sikapnya saat ini.
"Anda juga sudah berupa humor kak pak. Di pemerintahan melempem, pas nggak jabat apa-apa baru gahar. Lucu banget," sindir seorang warganet.
Baca Juga: Bukan Scene Horor, Vino G Bastian dan Acha Septriasa Ungkap Adegan Berkesan di Film Qodrat 2
"Kejadiannya terjadi di masa pak @mohmahfudmd tapi baru terbongkar sekarang. Jangan lempar bom sembunyi tangan pak," imbuh warganet yang lain.
"Ini kan kasusnya pas zaman anda Menko Polhukam kan, masa anda di dalam kagak tahu? Pastilah denger dikit-dikit, mah kenapa anda nggak ngomong sih," protes warganet lainnya.
Mahfud MD menjabat sebagai Menko Polhukam dari Oktober 2019 hingga Februari 2024. Bisa dikatakan bahwa memang benar dugaan kerucangan terjadi di masa ahli hukum tata negara ini sedang bertugas di pemerintahan di bawah Presiden Joko Widodo alias Jokowi.
Berita Terkait
-
Amien Rais Sebut Prabowo Dan Jokowi Beradegan Mutual Admiration Club
-
Gaji Dirut Pertamina Rp1,8 Miliar Masih Korupsi, Badai: Mereka Cari Apa Sih?!
-
Skandal Korupsi Guncang Pertamina, Dirut Simon Aloysiu Janji Berbenah
-
Daftar Proyek Era Prabowo Subianto, Ada 'Warisan' Mantan Presiden Jokowi
-
Doyan Flexing Pakai Private Jet, Ghazyendha Aditya Dibandingkan dengan Kaesang: Anak Jokowi Nebeng Bro
Terpopuler
- Perekam 'Papa Minta Saham' Maroef Sjamsoeddin Resmi jadi Bos MIND
- Ngabuburit Keliling Kota Solo, Ini Momen Jokowi Bagikan Beras dan Amplop ke Warga
- Dukung SDM IKN, Unesa Gelontorkan Rp 500 Miliar Bangun Kampus di KIPP
- Prosesi Tepung Tawar: Langkah Awal Rudy Masud & Seno Aji Pimpin Kaltim
- Realisasikan Janji, Ini Momen Wali Kota Solo Ngantor di Kelurahan
Pilihan
-
Lirik "Not Like Us" Kendrick Lamar: Sindiran Pedas dan Kontroversial untuk Drake!
-
Link Nonton Meteor Garden: Nostalgia Kisah Cinta Shancai & F4!
-
Bintang Meteor Garden, Barbie Hsu Meninggal Dunia di Usia 48 Tahun
-
Nonton Apa di Bioskop? Cek 10 Rekomendasi Film Terbaik Pekan Ini
-
Sakit Dadaku! Makna Tersembunyi di Balik Lirik Lagu Viral "Garam dan Madu"
Terkini
-
Teuku Ryan Disebut Tak Dekat dengan Moana, Ria Ricis Tak Peduli dan Tak Mau Cari Tahu
-
D'Masiv Beli Hak Penamaan Halte Transjakarta, Diprediksi Bakal Diikuti Artis Lain
-
Dipayungi ART saat Nyekar, Aaliyah Massaid Dipuji Lebih Berkelas dari Fuji
-
Perjuangan Ariel NOAH Finish Tokyo Marathon 2025, Hampir Mundur Hingga Tampar Diri Sendiri!
-
Ditemani Gisella Anastasia, Naysilla Mirdad Wujudkan Salah Satu Keinginan Paling Besar
-
Nikita Mirzani Pede Tak Akan Dijemput Paksa Usai Jadi TSK Pemerasan: Jelangkung Kali Ah
-
Selamat dari Tragedi Puncak Carstensz, Fiersa Besari Akan Pulang dari Mimika ke Bandung Besok
-
Fiersa Besari Rayakan Ulang Tahun di Puncak Tertinggi Indonesia: Hari yang Istimewa...
-
Trauma dengan Kehidupan Rumah Tangga, Ria Ricis Ogah Menikah Lagi: Dih Najis!
-
Deretan Film Zoe Saldana, Peraih Piala Oscar 2025 Kategori Best Supporting Actress